Goresan Pagi: Hal Lebih Utama Dari Berbakti Pada Orang Tua

Makassar, muisulsel.com – Berbakti kepada orang tua adalah perbuatan sangat luhur yang dikerjakan seorang muslim. Namun, bila orang tua sudah wafat, hal berbakti masih bisa dilakukan seseorang yaitu dengan tetap jaga silaturahmi dengan orang orang yang disayangi orang tua. Ibnu Dinar rahimahullah meriwayatkan kisah Ibnu Umar ra, bahwa Ibnu Umar ra sementara berada di atas…

Baca Selengkapnya

GORESAN PAGI: Empat Dosa Besar

Makassar, muisulsel.com – Larangan keras itu selalu beriring dosa besar. Hal itu juga akan mendatangkan mudharat besar bagi manusia yang tidak menjauhi larangan Allah swt. Pada akhirnya, setiap orang memilih hal mana yang harus ia prioritaskan hindari dalam dirinya, Rasul saw bersabda: (إنَّ اللهَ تَعَالَى حَرَّمَ عَلَيْكُمْ: عُقُوقَ الأمَّهَاتِ، وَمَنْعًا وَهَاتِ، وَوَأْد البَنَاتِ، وكَرِهَ لَكُمْ:…

Baca Selengkapnya
Open chat
1
MUI MENJAWAB: Silahkan ajukan pertanyaan seputar Islam, akan dijawab Langsung ULAMA dari MUI SULSEL.