Seminar Nasional MUI, Ketum Paparkan Seni dan Budaya Islam

Gowa, muisulsel.or.id – Dalam rangka program akhir tahun, Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sulawesi Selatan Komisi Seni dan Budaya Islam, menggelar kegiatan seminar nasional. Seminar ini menampilkan tiga narasumber, di mana salah satunya adalah Ketua Umum MUI Sulsel Prof Dr KH Nadjamuddin AS, Lc MA. Kegiatan akhir tahun ini mengambil tema Perspektif Islam Tentang Seni dan…

Baca Selengkapnya

Ketum MUI Sulsel Buka Seminar Nasional Komisi Seni Budaya

Gowa, muisulsel.or.id – Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sulawesi Selatan Prof KH Nadjamuddin AS membuka secara resmi kegiatan seminar nasional komisi seni dan budaya Islam di aula yayasan Pondok Pesantren An-Najdah Islamiyah, Pallantikang, Kabupaten Gowa. Seminar ini adalah salah satu program yang telah di rencanakan oleh Komisi Seni dan Budaya Islam di akhir tahun….

Baca Selengkapnya

Komisi Seni Budaya MUI Sulsel Gelar Seminar Bahas Budaya dalam Islam

Gowa muisulsel.or.id – Komisi Pembinaan Seni dan Budaya Islam Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sulsel menggelar seminar membahas tentang Seni dan Budaya dalam Islam. Kegiatan berlangsung di Aula Yayasan Najdah Al Islami Kompleks Pemakaman Jln Pallantikang Kabupaten Gowa pada Sabtu 29 Desember 2023. Seminar dengan menghadirkan Narasumber Prof Dr KH Najamuddin Abd Safa Lc MA (Ketua…

Baca Selengkapnya

Komisi Seni dan Budaya Islam MUI Sulsel Akan Buat 3 Video

Makassar, muisulsel.or.id – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sulawesi Selatan gelar rapat koordinasi perdana di 2023, Ketua Komisi Seni dan Budaya Islam Prof H Burhanuddin Arafah, PhD ungkap setidaknya tiga video, termasuk video untuk TikTok Hal tersebut di ungkapkan olehnya dalam rakor perdana yang berlangsung di hotel Grand Asia Jl. Boulevard Makassar, Rabu, 9 Agustus 2023….

Baca Selengkapnya

Rakor MUI Sulsel, 13 Komisi dan 2 Lembaga Siapkan Program Kerjanya.

Makassar, muisulsel.or.id – Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sulsel mengumpulkan Seluruh Komisi dan Lembaga dibawah jajarannya dalam rangka Rapat Koordinasi (Rakor) di Hotel Grand Asia Jln Boulevard Makassar, Rabu (9/8/22). Rapat Koordinasi yang menghadirkan kurang lebih 70 peserta dari pengurus harian, Komisi dan Lembaga kali ini membahas program kerja yang akan dilaksanakan ke depannya. Usai sambutan dari…

Baca Selengkapnya

Prof Mahmud Tang Harap MUI Sulsel Ungkap Nilai Budaya Verbal Akhlakul Karimah Bugis-Makassar

FOKUS, muisulsel.com — Guru Besar Antropologi Unhas Prof DR H Mahmud Tang MA menegaskan ada nilai budaya verbal mengandung akhlaqul qarimah yang harus digali dan diungkapkan kepada generasi Islam oleh MUI Sulsel. Harapan itu diutarakannya saat menjadi pemateri pada Webinar Penguatan Literasi Seni Budaya Islam yang diselenggarakan Komisi Seni dan Budaya Islam MUI Sulsel yang…

Baca Selengkapnya

Penguatan Literasi Seni Budaya Islam Minimalisir Dampak Negatif Medsos

FOKUS, muisulsel.com –– Penguatan literasi seni budaya Islam saat ini harus digalakkan dan menjadi sangat penting di tengah kemajuan era digital dan dampak media sosial (medsos). Hal ini diutarakan Prof Dr H Burhanuddin Arafah MHum PhD saat menyampaikan materi pada Webinar Penguatan Literasi Seni Budaya Islam yang diselenggarakan oleh Komisi Pembinaan Seni dan Budaya Islam…

Baca Selengkapnya
Open chat
1
MUI MENJAWAB: Silahkan ajukan pertanyaan seputar Islam, akan dijawab Langsung ULAMA dari MUI SULSEL.