Prof Abustani Ilyas Bawa Kajian Subuh di Rujab Gubernur Sulsel

Makassar, muisulsel.or.id – Prof Dr KH Abustani Ilyas MA mengisi kajian rutin Ahad Subuh di Masjid Kompleks Rumah Jabatan (Rujab) Gubernur Sulsel Jln Sungai Tangka Makassar pada Ahad 1 September 2024. Dalam kajiannya Direktur Pascasarjana UIN Alauddin Makassar ini mengkaji kitab Riyadhus Shalihin.Ia menjelaskan Riyadhus Shalihin adalah nama salah satu kitab kumpulan hadis Nabi Muhammad…

Baca Selengkapnya

HIKMAH HALAQAH: Berlomba lomba Dalam Urusan Akhirat

Prof Dr KH Abustani Ilyas, MA (Ketua Bidang Dakwah MUI Sulsel) Makassar, muisulsel.or.id – Dalam ajaran agama Islam manusia diperintahkan untuk berlomba lomba dalam mengejar kebaikan untuk bekal di akhirat nanti. Melakukan kebaikan adalah hal yang sangat bagus dan memperbanyaknya sudah pasti disenangi. Oleh karenanya memperbanyak kebaikan tiada lain untuk memperoleh rida dari Allah SWT….

Baca Selengkapnya

Hikmah Ramadan: Akhlakul Karimah, Nafas Kehidupan Beragama

Makassar, muisulsel.or.id – Ketua Bidang Pendidikan dan Pengkaderan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sulawesi Selatan Prof Dr KH Abustani Ilyas, MA, dalam ceramah hikmah ramadan, mengangkat tema Akhlakul Karimah adalah Nafas Kehidupan Beragama. Menurut KH Abustani Ilyas mengatakan dalam ceramah tarwihnya di masjid raya Makassar bahwa iman merupakan syariat yang pertama yang harus dilakukan dan harus…

Baca Selengkapnya

HIBURAN: Agar Puasa Bermakna, Beberapa Hal ini Harus Dilakukan

Makassar, muisulsel.or.id – Agar puasa lebih bermakna kita dianjurkan untuk melakukan aktivitas ibadah yang dapat memperkuat iman kita kepada Allah swt. “Abu Bakar Ash-Shiddiq sahabat nabi pernah mengatakan bahwa untuk memahami waktu yang terbaik bukan hanya waktunya mulia tetapi kita juga mampu melakukan sesuatu yang baik atas kemuliaan yang ada di dalamnya. Sama halnya ketika…

Baca Selengkapnya

HIKMAH HALAQAH: 3 Keadaan dimana Kita dapat Meminta

Prof DR KH Abustani Ilyas MA (Ketua Bidang Dakwa MUI Sulsel) Makassar, muisulsel.or.id – Setiap orang memiliki kondisi dimana orang tersebut berada dalam kondisi membutuhkan bantuan. Tetapi agamanya juga melarang seseorang untuk meminta-minta. Sebuah hadias Nabi yang menceritakan kondisi atau keadaan dimana kita dapat meminta kepada seseorang. Sebuah Hadist dari Abu Bisyr mengatakan bahwa ia menanggung…

Baca Selengkapnya

Jalin Kerjasama dengan RRI, Ini Pesan KH Abustani

Makassar, muisulsel.or.id – Ketua Bidang Dakwah dan Pengembangan Masyarakat Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sulawesi Selatan Prof Dr KH Abustani Ilyas, MA, memberikan pesan dan evaluasinya saat menjalin kerjasama dalam penandatanganan MOU dengan RRI Makassar. “Alhamdulillah kita panjatkan puji syukur oleh karena pagi ini kita telah melakukan suatu kegiatan yang menurut saya ini termasuk ibadah, bagian…

Baca Selengkapnya

HIKMAH HALAQAH: Bagaimana Nabi Dalam Kesehariannya

Prof Dr KH Abustani Ilyas, MA (Ketua Bidang Dakwah MUI Sulsel) Makassar, muisulsel.or.id – Rasulullah Saw yang juga sebagai seorang Nabi dan pemimpin umat Islam kala itu, dalam hidup Kesehariannya sangatlah sederhana dan jauh dari kata mewah. Sebagaimana dalam beberapa hadis dari sahabat yang menggambarkan bagaimana Nabi mengkonsumsi makanan dan minuman. Seperti hadis yang bersumber…

Baca Selengkapnya

HIKMAH HALAQAH: Kezuhudan

Makassar, muisulsel.or.id – Dalam kehidupan dunia ini, sangatlah besar godaannya terkhusus pada godaan harta kekayaan sebagai lambang kesejahteraan dan kesuksesan di dunia, sehingga pada pengajian kali ini adalah membahas terkait kezuhudan terhadap harta kekayaan. Rasulullah Saw mengatakan bahwa kelak di akhirat orang yang tidak berharta akan lebih cepat masa hisabnya dan masuk surga dibanding dengan…

Baca Selengkapnya
Open chat
1
MUI MENJAWAB: Silahkan ajukan pertanyaan seputar Islam, akan dijawab Langsung ULAMA dari MUI SULSEL.